Bestie - Selfies Camera adalah aplikasi yang berfungsi untuk mengambil foto selfie. Aplikasi ini menawarkan banyak pilihan filter dan efek yang membantu Anda mendapatkan foto terbaik tanpa perlu merombaknya nanti. Ambil sebanyak mungkin foto yang Anda mau dengan hasil terbaik yang ada.
Fitur aplikasi ini dibagi menjadi berbagai kategori: kecantikan, sikat, dan stiker, yang berfungsi untuk menambahkan berbagai efek riasan pada wajah, menghapus jerawat, mata merah, menambahkan stiker, dan banyak lagi. Mainkan imajinasi Anda dengan menambahkan kacamata mentari atau efek-efek yang bisa disesuaikan sepenuhnya. Di sisi lain, dari jendela selfie, Anda bisa memotret dengan menerapkan serangkaian filter yang memberikan hasil sempurna yang selalu Anda dambakan.
Dari menu pengaturan, Anda dapat memilih jumlah kotak foto sehingga menciptakan kolase dari beberapa foto dengan mudah. Selain itu, tersedia modus kamera malam yang berguna untuk mengambil selfie dalam cahaya rendah. Dengan Bestie - Selfies Camera, ambil foto di mana saja dan tambahkan efek pencahayaan yang Anda mau sambil mengganti mata atau memperbaiki hidung. Inilah aplikasi seru untuk menjepret foto selfie yang sempurna.
Persyaratan (Versi terbaru)
- Memerlukan Android 5.0 ke atas
Komentar
Belum ada opini mengenai Bestie - Selfies Camera. Jadilah yang pertama! Komentar